Nama Bayi Berdasar Huruf Depan


Cek arti nama dari asal bahasa Islami

Kami memiliki data nama bayi yang berasal dari bahasa Islami sebanyak 6,191 data nama, silahkan Anda lihat dan temukan nama yang unik untuk buah hati Anda.
Share

No. Nama Kelamin Asal Arti Nama
5601. Thalib Laki-laki Islami Penuntut Ilmu, yang mencari
5602. Thalibah Perempuan Islami Yang menuntun ilmu, yang menyenangi sesuatu
5603. Thalihah Perempuan Islami Yang cantik dan mengagumkan
5604. Thali`ah Perempuan Islami Pelopor, perintis
5605. Thallah Perempuan Islami Cantik, Harum
5606. Thamih Laki-laki Islami Antusias
5607. Thamihah Perempuan Islami Yang ambisi untuk mencapai puncak
5608. Thamina Perempuan Islami Berharga; dermawan
5609. Thana Perempuan Islami Selalu berterimakasih
5610. Thaqaf Laki-laki Islami Yang memiliki kemampuan
5611. Thaqib Laki-laki Islami Bintang yang bersinar
5612. Thaqim Laki-laki Islami Pilot
5613. Thara Perempuan Islami Makmur
5614. Tharfa Perempuan Islami Yang baik, yang langka
5615. Tharid Laki-laki Islami Yang mengusir
5616. Tharih Laki-laki Islami Yang memberikan pendapat, yang membuang
5617. Thariif Laki-laki Islami Ajaib, jarang yang sama
5618. Thariifah Perempuan Islami Jarang Ada
5619. Thariq Laki-laki Islami Yang datang waktu malam, yang mengetuk, nama pahlawan Islam terkenal, Thariq bin Ziyad
5620. Thariyyah Perempuan Islami Yang empuk, lunal, lembab
5621. Tharizz Laki-laki Islami Ukuran, model, tipe
5622. Tharizz Laki-laki Islami Ukuran, model, tipe
5623. Tharya Perempuan Islami Wanita yang taat
5624. Thayyar Laki-laki Islami Penerbang, pilot
5625. Thayyib Laki-laki Islami Baik, enak, wangi
5626. Thazij Laki-laki Islami Segar (makanan), steril
5627. Thilal Laki-laki Islami Embun, hujan rintik-rintik
5628. Thiraz Laki-laki Islami Ukuran, model, tipe
5629. Thomi Laki-laki Islami Tinggi
5630. Thoraya Perempuan Islami Bintang
5631. Thoriq Laki-laki Islami Orang yang mengetuk malam hari
5632. Thoriq Laki-laki Islami Orang yang mengetuk malam hari
5633. Thoyyib Laki-laki Islami Baik
5634. Thufail Laki-laki Islami Lembut - Halus
5635. Thufaila Perempuan Islami Elegan
5636. Thurayya Perempuan Islami Bintang
5637. Tibah Perempuan Islami Kebaikan
5638. Tibyan Laki-laki Islami Penjelasan, keterangan
5639. Tisha Perempuan Islami Yang selalu aktif
5640. Tobias Laki-laki Islami Terlahir dengan bintang
5641. Tsaabit Laki-laki Islami orang yang teguh.
5642. Tsaabit Laki-laki Islami Kokoh
5643. Tsaamir Laki-laki Islami Yang berbuah
5644. Tsaamir Laki-laki Islami yang berubah, diharapkan jika si anak melakukan perbuatan yang diarang agama akan segera berubah.
5645. Tsaaqib Laki-laki Islami Cerdas
5646. Tsaaqib Laki-laki Islami tepat, jitu. orang yang selalu mempunyai perhitungan yang tepat dalam memperkirakan atau merencanakan sesuatu.
5647. Tsabit Laki-laki Islami Yang tetap
5648. Tsabita Perempuan Islami Yang kokoh, teguh hati, lurus
5649. Tsabita Perempuan Islami Yang kokoh, teguh hati, lurus
5650. Tsabitah Perempuan Islami Yang kokoh, teguh hati, lurus